Postingan

Menampilkan postingan dari 2015
Gambar
Senja Kedelapan                                 Senja yang masih selalu menawarkan jingga Melipat matahari dalam lengkung cakrawala Menyisahkan keheningan Pelan...perlahan menyusup dalam gelapnya malam Disini, aku masih selalu setia menghitung dan mengingat senja Senja... tanggal 31 Mei Senja yang memecah kisah dalam jejak tarian waktu Mengumpul serpih-serpih usiaku Senja yang tergesa-gesa datangnya Masih ada banyak kata yang tak empat terucap Ada jutaan rasa yang tak sempat tercecap Menyimpan sejuta kenangan Mengemas seluruh gemuru rindu Melebur dalam sunyi Sendiri Aku masih setia, walau kutau tidak mungkin ada pertemuan Makassar 31 Mei 2015   Oleh: Aria Libra.

Analisis Putusan Kasus Hadhanah

Bio Data Penulis Hj. Harijah Damis, lahir di Suli Kabupaten Luwu, Sulawesi Selatan tanggal 7 Oktober 1962. NIP: 19621231198903201, Pangkat,Gol/Ruang: Pembina Utama Muda/ IV/c. Pendidikan: S-1 Fakultas Syariah IAIN AlAUDDIN Makassar jurusan Tafsir Hadis tahun 1987, S-2 Fakultas Hukum UMI Makasar juruan Hukum Perdata tahun 2000 dan S-3 Fakultas Syariah UIN ALAUDDIN Makassar jurusan Hukum Islam tahun 2012. Pengalaman Kerja: Diangkat sebagai calon hakim pada PA. Enrekang pada Maret 1989, dilantik sebagai hakim pada PA. yang sama pada bulan Maret 1992, diamanahkan sebagai wakil ketua pada PA. Palopo kls II pada Maret 2004, bulan Juni 2008 dilantik sebagai ketua PA. Sidrap Kls II, diamanahkan sebagai ketua PA. Sengkang pada awal tahun 2012 dan dipromosi mejadi wakil Ketua PA. Makassa Kelas I A Sepetember 2013
Gambar